» Internasional | ![]() | ||||||||||
18:25 BAGHDAD--MI: Dua serangan bom bunuh diri mengguncang ibukota Irak, Baghdad, Kamis (2/10). Serangan yang terjadi di dekat masjid kaum Syiah tersebut menewaskan sedikitnya 20 orang yang sedang merayakan Idul Fitri.
07:44 BANGKOK--MI: Perdana menteri baru Thailand, Somchai Wongsawat, Rabu mengatakan ia mengharapkan ribuan pemrotes yang menduduki kantornya dapat pergi sebelum Nopember untuk menyelamatkan keadaan memalukan kerajaan itu dalam KTT regional.
12:55 TOKYO--MI: Kebakaran di sebuah toko video di pusat kota Osaka, barat Tokyo, mengakibatkan 15 orang tewas dan melukai empat orang yang lain, menurut jurubicara departemen pemadam kebakaran setempat, Rabu.
20:59 KABUL--MI: Presiden Afghanistan Hamid Karzai meminta pemimpin Taliban, Mullah Omar untuk menciopatakan perdamaian di negara tersebut. Karzai juga telah meminta Raja Arab Saudi untuk melakukan pembicaraan dengan kelompok militan ini.
19:24 JODHPUR--MI: Korban tewas dalam insiden desak-desakan di Kuil Chamunda Devi di negara bagian Rajasthan, India, Selasa (30/9) terus bertambah. Hingga kini sudah tercatat 140 orang tewas dan 150 lainnya mengalami luka. |
Jumat, 03 Oktober 2008
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar